Palu, Sulawesi Tengah. Berbagai macam rangkaian kegiatan nantinya akan memeriahkan acara BRIDA Award salah satunya yaitu Pameran Teknologi dan Inovasi. BRIDA Award sendiri merupakan sebuah acara yang diselenggarakan oleh Pemerintah Provinsi melalui Badan Riset dan Inovasi Daerah Provinsi Sulawesi Tengah,
Pameran Teknologi dan Inovasi Akan Hadir Pada Acara BRIDA Award 2023
