Palu – Kepala Badan Riset dan Inovasi Daerah (BRIDA) Provinsi Sulawesi Tengah, Faridah Lamarauna, di damping oleh Kepala Bidang Kebijakan Pembangunan Riset Daerah, Rohani Datumusu, terima kunjungan tim forum pemekaran Tompotika bersama Kepala Desa setempat. Bertempat di Ruang Kerja
BRIDA Prov. Sulteng Gelar FGD Lanjutan Terkait DOB Kab. Donggala
Donggala, Sulawesi Tengah. Badan Riset dan Inovasi Daerah (BRIDA) Provinsi Sulawesi Tengah gelar Focus Group Discussion (FGD) lanjutan terkait Daerah Otonomi Baru (DOB) Kabupaten Donggala. Bertenpat di Aula Rapat Sekretaris Daerah Kab. Donggala. Rabu (15/11/2023). FGD lanjutan yang diadakan di
Sukses Gelar Seminar Akhir DOB, BRIDA Sulteng Lanjutkan FGD Kajian Pemekaran di Kecamatan Batui
Batui, Sulawesi Tengah. Setelah sukses menggelar seminar akhir daerah otonomi baru (DOB) Kabupaten Banggai, Badan Riset dan Inovasi daerah Provinsi Sulawesi Tengah melanjutkan Focus Group Discussion terkait kajian pemekaran di Kecamatan Batui Kabupaten Banggai. Sabtu (30/9/2023). Dalam sambutan Kepala Badan
Brida Prov. Sulteng: Gelar Seminar Akhir DOB, Berikut Penyampaian Bupati Banggai
Banggai, Sulawesi Tengah. Badan Riset dan Inovasi Daerah (BRIDA) Provinsi Sulawesi Tengah gelar Seminar Akhir Daerah Otonom Baru (DOB) Kabupaten Banggai. Bertempat di Hotel Santika. Jumat (29/09/2023). Dalam sambutan Bupati Banggai pada pembukaan seminar akhir DOB, Amirudin menyanpaikan bahwa salah
Lakukan Penyempurnaan Kajian DOB, BRIDA Prov. Sulteng Kunjungi Dirjen Otonomi Daerah Kemendagri
Jakarta. Badan Riset Dan Inovasi Daerah (BRIDA) Provinsi Sulawesi Tengah lakukan kunjungan ke Direktorat Jendral Otonomi Daerah Kementerian Dalam Negeri dalam rangka penyempurnaan pada kajian daerah otonomi baru (DOB) yang ada di Provinsi Sulawesi Tengah. Bertempat di Kantor Dikjen Otonomi